Keindahan Sumbawa dan Pulau moyo
Sumbawa adalah sebuah pulau di timur Lombok. Tidak banyak turis yang datang ke pulau ini selain para pecinta surfing, karena memang pantai-pantai di Sumbawa terkenal sangat memanjakan para surfer.
Keindahan pantai di Tour sumbawa pulau Moyo tidak terbantahkan, sepintas mirip dengan pantai-pantai indah lain yang ada di pulau Lombok seperti Pantai Kuta dan Tanjung Aan. Dibukanya bandara internasional Lombok yang terletak tidak jauh dari Kuta Lombok, secara perlahan akan mengembangkan pariwisata tempat ini, bangunan-bangunan hotel besar & resort mungkin tidak lama lagi akan berjamuran, bagi sebagian besar kalangan tentu ini adalah kabar menggembirakan, tetapi bagi sebagian kalangan lain yang justru ingin menghindari hiruk-pikuk pariwisata modern seperti yang terjadi di di Kuta Bali, mungkin ini adalah pertanda saatnya untuk mencari tempat baru.
Selain wisata alam dan budaya, salah satu yang menonjol di pulau Sumbawa adalah Gunung Tambora. Gunung ini pernah meletus dengan dasyat yang menyebabkan dataran eropa mengalami musim dingin panjang. Gunung ini juga memiliki kaldera yang sangat besar yaitu berdiameter 6 Km.
Tour sumbawa pulau Moyo bisa dikatakan sebagai tujuan wisata utama di Sumbawa, pulau ini merupakan sebuah pulau yang terletak di teluk Saleh sebelah utara Sumbawa. Pulau Moyo memiliki daya tarik wisata yang cukup lengkap, dataran pulau moyo merupakan habitat dari kawanan rusa, sapi liar, babi hutan dan burung gosong (megapodius) yang dilindungi. Selain itu juga terdapat air terterjun bertingkat yang indah. Sementara di pantai Moyo menyajikan panorama pantai yang indah, serta kekayaan alam bawah air yang mempesona, sangat cocok untuk melakukan snorkeling dan diving. Laut di sini sangat kaya akan ikan, bahkan dari atas pun kita sudah bisa melihat ribuan ikan yang berenag di pantai. Moyo Islan sudah terkenal akan keindahan alamnya, bahkan Lady Diana dan Prince William dari kerajaan Belanda pernah berlibur ke Tour sumbawa pulau Moyo
Hari 1 (L,D)
Berkunjung ke Istana Tua Dalam Loka
Menikmati Sunset tanjung menangis
Hari 2 (B,L,D)
Pembuatan Madu Sumbawa, Pembuatan Susu kuda liar, Pembuat tenun
Explore Pulau Bungin (Pulau terpadat di Dunia)
Hari 3 (B,L,D)
Explore Pulau Moyo (Motret air terjun Diwu Mbai & Mata jitu)
Menikmati Sunset Pantai Labuan Aji
Hari 4 (B)
MINIMUM DEPARTURE | 6 Person | ||||||
DEPARTURE TIME | Bandara Sumbawa (SWQ) 11.00 GMT+8 | ||||||
RETURN TIME | Bandara Sumbawa (SWQ) 11.00 GMT+8 | ||||||
THINGS TO BRING | Topi, sepatu, sandal, kacamata, sunblock, obat-obatan pribadi, kamera dan perlengkapannya, power bank, kaos, Tas (Bodypack/daypack/backpack) | ||||||
INCLUDED |
|
||||||
NOT INCLUDED |
|
Tour Reviews
There are no reviews yet.
Leave a Review